Hans; Si Pendiam yang Masih Menunggu Sang Mama untuk Menjemput Pulang
Kamu tentu sudah mengikuti kisah Peter dan Hendrick “sahabat” Risa Saraswati kan? Nah, kini Risa hadir kembali dengan membuka gerbang dialog Hans, si tampan berambut hitam yang pendiam. Sekilas mengenai Hans sebenarnya sudah bisa kamu baca dalam cerita Hendrick. Namun, Risa mengajakmu mengikuti kisah Hans lebih dalam. Seperti kita ketahui, Hans merupakan sahabat terdekat … Read more